Giat Bhakti Sosial dan Penyampaian Tali Asih Bagi Purnawirawan dan Warakawuri Polres Sukabumi

    Giat Bhakti Sosial dan Penyampaian Tali Asih Bagi Purnawirawan dan Warakawuri Polres Sukabumi
    Giat Bhakti Sosial dan Penyampaian Tali Asih Bagi Purnawirawan dan Warakawuri Polres Sukabumi

    Sukabumi - Kegiatan Kapolsek Cikakak AKP BRI CATUR BUDIONO beserta Anggota Polsek Cikakak, mendampingi Ketua Ranting Bhayangkari Cikakak dan Pengurus Bhayangkari Cabang Sukabumi, telah melaksanakan Penyampaian Santunan/ bingkisan tali asih dalam rangka Bhakti Sosial Road To 76 HUT BHAYANGKARA Tahun 2022, kepada warakawuri Ibu Hola Dahlan istri dari An. Ipda (Purn) Dadah Dahlan (alm) sat terakhir sat Narkoba polres Sukabumi, di kp/ Gg. Pesantren rt 01/02 Desa. Cimaja kecamatan Cikakak Kab. Sukabumi.

    Selain itu Warakawuri aktif an. ibu Jubaedah istri dari Aiptu Supriatna (alm) jabatan terakhir kanit intelkam polsek Cikakak, di rumahnya di Kp.Batusapi rt 03/13 Desa Cibodas Kecamatan Palabuhanratu Kab. Sukabumi, dan kepada Iptu purn Dadang Koswara di kp. Gg. Ajid Desa Cimaja Kecamatan Cikakak kab. Sukabumi.

    Kegiatan tersebut dilaksanakan pada:

    Hari : Senin.Tanggal : 20 Juni 2022.Pukul : 10.00 Wib s/d selesai.

    "Kegiatan tersebut merupakan rangkaian peringatan Road To 76 HUT BHAYANGKARA Tahun 2022 di Polres Sukabumi, " Kata Kapolsek Cikakak dalam keterangan resminya.

    Kegiatan berjalan baik dan lancar.

    Sukabumi Jabar
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Menyambut Hari Bhayangkara ke 76 Polres...

    Artikel Berikutnya

    Kapolres Sukabumi Bantu Pembiayaan Renovasi...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Hendri Kampai: Revolusi Penulisan Rilis Berita dengan Bantuan Artificial Intelligence (AI)
    Polsek Tirtajaya Gelar Apel Malam Minggu persiapan Giat KRYD di Wilayah Hukum Polsek Tirtajaya
    Kapolsek Tirtajaya bersama Anggotanya ajak Anggota Linmas untuk bersinergi dalam menjaga Keamanan di Wilayahnya
    Bhabinkamtibmas Polsek Pedes Jaga Keamanan Di Lingkungan Masyarakat